Senin, 13 Februari 2012

MACAM SELEKSI DALAM PHOTOSHOP

Seleksi dalam photoshop adalah pemilihan objek dengan struktur berbentuk garis kecil yang mengelilingi sebuah objek yang kita pilih , sehingga memudahkan kita mengubah suatu objek yang kita pilih bukan untuk semua dalam objek poto tersebut
Biasanya seleksi digunakan untuk mengubah Backgroung mengucah warna hitam putih menjadi berwarna atau menambahkan warna biasa menjadi luar biasa
Dalam pembahasan in Photoshoper harus tahu dulu apa itu SELEKSI ? setelah mengetahui saya akan memaprkan MACAM SELEKSI DALAM PHOTOSHOP

Pertama yaitu Seleksi Recatulange
Pemilihan seleksi dalam bentuk bulat oval dan kotak berada di samping kiri photoshop ( TOOLS ) dengan shortcut basic nya yaitu M
Seperti ini gambarnya :







Cara Seleksinya  :
CONTOH
klk untuk zoom
klik untuk zoom





































Kedua Seleksi Magic Marque
Penyelksia sesuai warna dalam objek tersebut , biasanya ini digunakan untuk mengganti background objek dengan warna yang dominan sehingga mudah untuk menghapus background aslinya. Seleksi ini juga berada di samping kiri photoshop ( TOOLS ) dengan shortcut W atau J
 Seperti ini gambarnya






Cara seleksinya :

CONTOH

klik untuk zoom




















Ketiga Seleksi Lasso
Seleksi yang kita pergunakan untuk menyesuaikan bentuk yang kita inginkan sehingga bisa seleksi bisa sesuai dengan bentuk dari objek tersebut.Lasso TOOLS berada di samping kiri photoshop dengan shortcut L
Seperti ini gambarnya








Cara Seleksinya :

CONTOH

klik untuk zoom
klik untuk zoom




































Keempat Seleksi Pen
Seleksi ini bisa kita gunakan untuk bentuk yang paling rumit jadi kita bisa sesuaikan dengan objek yang repliksa nya detail sekali sehingga bisa sesuai dengan apa yang kita inginkan
Berada disampuing kiri Photoshop (TOOLS) Pen TOOLS dengan shortcut P
Seperti ini gambarnya






Cara Seleksinya :
CONTOH
klik untuk zoom
klik untuk zoom






































Itulah keempat seleksi yang digunakan untuk berbagai pengubahan objek photo , jangan lupa setelah kita menyelksi untuk menggunakan Feather . Kenapa menggunakan Feather ? Karna feather berfungsi untuk mengahluskan objek yang kita seleksi untuk di hapus atau di copy agar terlihat rapi dan mulus
Jadi kita bisa menggunakan photoshop dengan berbagai macam inspirasi dan berbagai macam variasi di objek atau poto kita
Semoga artikel ini bermanfaat , jika ada pertanyaan silahkan komentar di bawah ini

0 komentar:

Posting Komentar